Penerimaan Proposal Kegiatan Penelitian dan PKM DIPA Tahun Anggaran 2025 – Gelombang II
Diberitahukan kepada seluruh dosen ASN di lingkungan ISI Surakarta, disampaikan bahwa LPPM akan membuka kembali penerimaan proposal Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) DIPA Gelombang II Tahun Anggaran 2025 dengan rincian skim sebagai berikut ( download )